get app
inews
Aa Text
Read Next : Polisi Bakal Beri Izin Konser Musik di Bandung Asalkan Penuhi Syarat Ini

Pemkot Bandung Izinkan Konser di Luar Ruangan, Ini Perincian Aturan Teknisnya 

Kamis, 26 Mei 2022 - 15:27:00 WIB
Pemkot Bandung Izinkan Konser di Luar Ruangan, Ini Perincian Aturan Teknisnya 
Pemkot Bandung memberi izin konser musik di luar ruangan asalkan panitia mematuhi beberapa aturan. (Foto: Ilustrasi/Ist)

"Saya berharap dengan diperbolehkanya pertunjukan seni atau konser akan mendorong pariwisata di Kota Bandung," kata Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Kota Bandung Kenny Dewi Kaniasari.

Sejauh ini, ujar Kanny, cukup banyak pengajuan penyelenggaraan konser atau pertunjukan seni. Namun, karena masih diberlakukan PPKM, maka belum diperkenankan konser. 

Sementara itu, Polrestabes Bandung juga bakal memberikan izin konser musik dengan syarat ketat. Salah satunya, jumlah penonton tidak lebih dari 50 persen kapasitas lokasi konser.

Editor: Agus Warsudi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut