get app
inews
Aa Text
Read Next : Kobra Masuk Rumah di Kota Cirebon Dievakuasi Petugas

Tawuran Pelajar Pecah di Cirebon, 1 Terkapar Tertabrak Kendaraan

Jumat, 18 November 2022 - 08:48:00 WIB
Tawuran Pelajar Pecah di Cirebon, 1 Terkapar Tertabrak Kendaraan
Seorang pelajar yang terlibat tawuran terkapar di jalan setelah tertabrak kendaraan saat berusaha kabur dari kejaran lawan. (FOTO: iNews/MIFTAHUDIN)

Kapolres Cirebon Kota AKBP Fahri Siregar mengatakan, terkait aksi tawuran itu, petugas Polres Cirebon Kota melakukan tindakan. Petugas mengamankan 46 pelajar SMP, SMK, dan SMA yang terlibat perkelahian massal di dua lokasi tersebut. tersebut.

"Petugas juga mengamankan satu senjata tajam jenis celurit, sabuk, dan delapan sepeda motor. Pelajar yang diamankan ini terindikasi terlibat aksi tawuran yang meresahkan masyarakat," kata Kapolres Cirebon Kota.

Puluhan pelajar yang diamankan dikumpulkan di Mapolres Cirebon Kota untuk dilakukan pendataan dan pembinaan. Petugas Polres Cirebon Kota akan memanggil orang tua dan pihak sekolah agar para pelajar yang terlibat perbuatan tak terpuji tersebut tidak melakukan perbuatan yang sama di kemudian hari.

Editor: Agus Warsudi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut