37 Mobil Milik Pemkot Cimahi Segera Dilelang, Harga Rp12-15 Juta Per Unit
Kamis, 28 Januari 2021 - 17:30:00 WIB
Kasi Pemanfaatan dan Penghapusan Barang Milik Daerah BPKAD Kota Cimahi Ira Triana mengatakan, awal 2021 pihaknya sudah menghapuskan sebanyak 265 unit sepeda motor. Sementara tahun lalu pihaknya dua kali melelang kendaraan milik daerah.
"Pada Februari 2020 ada 289 sepeda motor yang dilelang dan terjual 269 unit, dengan uang yang didapat dan masuk kas negara mencapai Rp952.322.047. Lalu di September ada 87 unit sepeda motor yang dilelang," kata Ira.
Editor: Agus Warsudi