get app
inews
Aa Text
Read Next : Covid-19 Merambah Perdesaan di Subang, Desa Sukamaju Lockdown akibat 30 Warga Positif

Angka Kematian Meningkat, Pemkab Subang Siapkan TPU Covid-19 di Wanareja

Jumat, 18 Juni 2021 - 09:06:00 WIB
Angka Kematian Meningkat, Pemkab Subang Siapkan TPU Covid-19 di Wanareja
Alat berat meratakan tanah di lahan seluas 1 hektare di Kelurahan Wanareja, Kecamatan Subang yang dijadikan TPU Khusus Covid-19. (Foto: iNews/Yudy Heryawan Juanda)

Sementara, di Desa Sukamaju, sebanyak 30 warga terpapar Covid-19, tiga orang di antaranya meninggal dunia. Saat ini, Desa Sukamaju menerapkan lockdown atau menutup beberapa akses jalan dan gang keluar masuk desa.

Lonjakan tajam kasus Covid-19 di Subang terjadi pascalibur dan mudik Lebaran 2021 lalu. Penularan Covid-19 terjadi karena warga menggelar silaturahmi saat lebaran. Banyak warga yang merantau mudik ke desa mereka.

Selain itu, tak sedikit warga yang menggelar hajatan seperti pesta pernikahan dan khitanan. Kegiatan itu menimbulkan kerumunan orang dan sebagian besar mengabaikan protokol kesehatan.

Editor: Agus Warsudi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut