Ahmad menceritakan, dirinya pemegang KTA berasuransi Partai Perindo sejak satu bulan lalu setelah tetangganya menawarkan pembuatan KTA. Karena penasaran, dirinya bersama istri mendaftar melalui online.
"Alhamdulillah mudah, dan tidak lama datang kartu asuransi Partai Perindo," ujarnya.
Seusai memegang KTA, dia bersama istri mengalami kecelakaan lalu lintas saat mengendarai sepeda motor. "Karena saya punya KTA, saya langsung klaim, dan tidak lama turun juga dananya," terangnya.
Murni Lestari pun mengucapkan terima kasih kepada Partai Perindo yang sudah membantu masyarakat melalui KTA Asuransi Partai Perindo. "Terima kasih Partai Perindo, semoga semakin jaya dan sukses," ucapnya.
Editor : Agus Warsudi
ketum DPP Partai Perindo aksi sosial partai perindo Aksi Nyata Partai Perindo bacaleg Partai Perindo baksos partai perindo caleg partai perindo KTA Partai Perindo KTA berasuransi cianjur Cianjur Hari ini
Artikel Terkait