Warganya Dinilai Paling Tak Patuh Pakai Masker, Ridwan Kamil Sidak ke Tasikmalaya
Rabu, 20 Januari 2021 - 21:15:00 WIB
Kang Emil tak segan-segan menegur warga yang tak memakai masker lalu memberikan masker gratis. "Jangan kendor dalam menerapkan 3M, memaai masker, menjaga jarak, dan mencuci tangan dengan air mengalir," ujarnya.
Sementara itu, Sekda Kabupaten Tasimalaya Muhammad Zen mengatakan, pihaknya akan berkomitmen memotiviasi masyarakat agar mematuhi prokes guna mencegah Covid-19, terutama memakai masker.
Editor: Agus Warsudi