get app
inews
Aa Text
Read Next : Pria Hilang Misterius di Cadas Pangeran Sumedang, Tinggalkan Motor di Tebing

Viral, Beredar Pesan Suara Rintihan Pria Hilang di Cadas Pangeran Sumedang

Kamis, 18 November 2021 - 13:15:00 WIB
Viral, Beredar Pesan Suara Rintihan Pria Hilang di Cadas Pangeran Sumedang
Petugas gabungan melakukan pencarian terhadap Yana yang hilang secara misterius di Cadas Pangeran Sumedang. (Foto: Istimewa).

Pria hilang tersebut diketahui bernama Yana Supriatna (40) warga Dusun Babakan Regol RT 02/01 Desa Sukajaya, Kecamatan Sumedang Selatan.

Berdasarkan laporan yang diterima Kantor SAR Bandung dari Polres Sumedang, terjadi orang hilang di sekitar Cadas Pangeran sejak Rabu (17/11/2021) pukul 18.00 WIB. 

"Pak Yana sempat mengirimkan informasi kepada keluarga menyebutkan jika dirinya sedang Sholat Magrib di sekitar Tebing Cadas Pangeran. Setelah itu Pak Yana tidak memberikan kabar kembali," kata Kepala Kantior SAR Bandung Deden Ridwansyah, Kamis (18/11/2021). 

Editor: Asep Supiandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut