get app
inews
Aa Text
Read Next : Sang Anak Lulus SNMPTN 2022 di Arsitektur ITB, Ridwan Kamil: Serupa dengan Profesi Ayahnya

Terapis Disabilitas Netra Tersenyum Bahagia Terima Paket Ramadhan dari Gubernur Jabar 

Sabtu, 02 April 2022 - 17:19:00 WIB
Terapis Disabilitas Netra Tersenyum Bahagia Terima Paket Ramadhan dari Gubernur Jabar 
Penyandang disabilitas netra tersenyum bahagia menerima bantuan sembako dari Gubernur Jabar Ridwan Kamil yang diserahkan oleh JQR. (FOTO: ISTIMEWA)

Sementara itu, Manager Operasional JQR Nizar Ilyasa mengatakan, penyerahan bantuan tersebut sebagai upaya untuk meringankan beban masyarakat disabilitas netra. JQR menyalurkan 180 paket sembako bantuan Gubernur Jabar Ridwan Kamil kepada KTDN. 

Harapannya, mereka telah memiliki bekal logistik untuk beraktivitas di bulan suci Ramadhan tahun ini. "Memang dampak pandemi dirasakan semua pihak, terlebih saudara kita para disabilitas netra, ujiannya tentu lebih berat," kata Nizar Ilyasa. 

Nizar Ilyasa menyatakan, penyerahan bantuan tersebut diawali laporan dari komunitas Gojek on Twitter Bandung terkait kondisi disabilitas netra yang membutuhkan bantuan, segera direspons dalam waktu kurang dari 24 jam.

"Kami mendapat laporan dari Kang Agus dari Gojek on Twitter Bandung perihal kebutuhan bantuan untuk netra yang tergabung di KTDN. Kami bersama ke lokasi untuk menyalurkan bantuan," ujar Nizar Ilyasa.

Editor: Agus Warsudi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut