get app
inews
Aa Text
Read Next : KPU Jabar Buka Posko Pengaduan, Warga Namanya Dicatut Parpol Silakan Melapor

Tekan Angka Pengangguran-Sengketa Industrial, Jabar Hadirkan The New GLIK

Jumat, 14 Oktober 2022 - 10:42:00 WIB
Tekan Angka Pengangguran-Sengketa Industrial, Jabar Hadirkan The New GLIK
Kepala Disnakertrans Jabar Rachmat Taufik Garsadi saat meresmikan The New GLIK di Kantor Disnakertrans Jabar, Kota Bandung, Kamis (13/10/2022). (FOTO: ISTIMEWA)

Kemudian, peningkatan dukungan data ketenagakerjaan dan mewujudkan kolaborasi dengan kabupaten/kota serta stakeholders ketenagakerjaan. Sebagai contohnya, dengan layanan online, The New GLIK semakin memudahkan pekerja untuk menyampaikan masalah hubungan industrialnya.

"Layanan pengaduan juga dapat dipantau pegerakannya, sehingga memberikan kepastian kepada pekerja dan juga perusahaan ketika sedang berproses terkait penyelesaian masalah hubungan industrial," ujar Rahmat Taufik Garsadi.

Editor: Agus Warsudi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut