get app
inews
Aa Text
Read Next : Begal Tewas Dihakimi Warga Usai Gagal Membegal Ibu dan Anak di Bandung

Sadis, Pemuda di Katapang Bandung Tewas Dipukuli, Ditusuk, lalu Dilindas Motor

Senin, 23 Mei 2022 - 13:13:00 WIB
Sadis, Pemuda di Katapang Bandung Tewas Dipukuli, Ditusuk, lalu Dilindas Motor
Para pelaku pembunuhan sadis di Katapang, Kabupaten Bandung digelandang polisi. (FOTO: Humas Polda Jabar)

BANDUNG, iNews.id - DS, seorang pemuda, warga Kampung Leuweung Kaleng, Desa/Kecamatan Katapang, Kabupaten Bandung, tewas mengenaskan akibat dibunuh secara sadis oleh delapan orang. Sekujur tubuh korban luka memar akibat dipukuli, ditusuk menggunakan senjata tajam golok, dan dilindas motor.

Kasus pembunuhan sadis ini berhasil diungkap Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polresta Bandung dengan menangkap delapan pelaku.

Kapolresta Bandung Kombes Pol Kusworo Wibowo mengatakan, peristiwa pembunuhan itu terjadi  pada Rabu, (18/5/2022) sekitar pukul 20.00 WIB. Kronologi kejadian berawal sejak Januari 2022. Saat itu, korban DS berselisih dengan tersangka WG.

Editor: Agus Warsudi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut