Pertama di Indonesia, ITB Punya Alat Kalibrasi Pengukur Batas Negara
Jumat, 27 Mei 2022 - 11:03:00 WIB
"Atas itikad baik dari BIG kami diizinkan memiliki jaringan kalibrasi di ITB. Manfaatnya sangat banyak untuk kalibrasi sebagai dasar bagi kita untuk kalibrasi khususnya dengan negara tetangga," ujarnya.
Dosen di FITB Heri Andreas menambahkan, pengukuran batas negara diperlukan kalibrasi. Untuk saat ini, BIG melakukan kalibrasi di Malaysia. Dengan terbangunnya stasiun kalibrasi pertama di Kampus ITB Jatinangor ini, tentu bisa dimanfaatkan tidak hanya untuk urusan batas negara saja melainkan ke depannya kegiatan internal atau riset dan dunia industri bisa menggunakan stasiun kalibrasi ini.
Editor: Asep Supiandi