Perjalanan 2 Kereta Whoosh di Bandung Terhenti 15 Menit, KCIC Minta Maaf
Rabu, 01 November 2023 - 13:32:00 WIB
Menindaklanjut hal tersebut KCIC juga telah melakukan kordinasi bersama PLN untuk melakukan evaluasi agar kejadian tidak terulang kembali.
Adapun dampak pemadaman listrik PLN saat kejadian terdapat 2 kereta yang sempat tertahan yakni Whoosh G1126 rute Tegalluar-Halim dan G1123 rute Halim-Padalarang.
Setelah berkoordinasi dengan PLN dan suplai listrik kembali normal dan perjalanan Kereta Cepat Whoosh kembali normal pada pukul 10.45 WIB.
Editor: Asep Supiandi