Kronologi Kecelakaan Maut Bus di Ciamis Tewaskan 3 Orang, Hilang Kendali di Jalan Menurun
Sabtu, 21 Mei 2022 - 21:07:00 WIB
Menurutnya, seluruh korban baik yang tewas maupun luka-luka sudah dievakuasi ke rumah sakit. Polisi saat ini sudah di TKP untuk proses evakuasi kendaraan dan mengatur arus lalu lintas di lokasi kejadian.
Editor: Donald Karouw