Ditreskrimum Polda Jabar Kirim Surat Pemanggilan Kedua Habib Rizieq
Jumat, 11 Desember 2020 - 11:30:00 WIB
"Kami belum bisa memastikan karena yang namanya kondisi kesehatan itu tidak bisa kita pastikan. Pada intinya, kami sebagai warga negara yang baik, klien kami, insya Allah. Mudah-mudahan ke depan diberikan kesehatan," ujar Hendy.
Editor: Agus Warsudi