Bupati Purwakarta Tak Ingin Lagi Dipanggil Ambu tapi Neng Anne, Ada Apa?
Rabu, 26 Oktober 2022 - 15:38:00 WIB
Seperti diketahui, selain sebagai anggota DPR, Dedi Mulyadi adalah mantan Bupati Purwakarta dua priode yang dianggap masih memiliki pengaruh politik di Purwakarta. Politisi Partai Golkar yang pernah mencalonkan sebagai calon Wakil Gubernur Jawa Barat mendapingi Deddy Mizwar pada Pilgub Jabar 2018 lalu itu saat ini aktif sebagai youtuber dan telah memiliki lebih dari 3,87 juta subscriber melalui akunnya yang bernama 'Kang Dedi Mulyadi Cannel'.
Editor: Asep Supiandi