Bandung Raya PPKM Level 3, Polres Cimahi Awasi Prokes Wisatawan ke Lembang
Rabu, 09 Februari 2022 - 06:56:00 WIB
Kapolres Cimahi menuturkan, sampai saat ini belum ada rencana menerapkan lagi penyekatan di perbatasan Kota Cimahi dan KBB untuk masyarakat dari luar daerah. Tapi tidak menutup kemungkinan ke depannya diterapkan menyesuaikan dengan kebijakan di pusat.
"Penyekatan sampai sejauh ini belum ada, tapi mungkin nanti menyesuaikan. Sebab yang sekarang fokus dulu ke pengawasan dan pengetatan aktivitas di masyarakat," tutur Kapolres. adi haryanto
Editor: Agus Warsudi