get app
inews
Aa Text
Read Next : 22 Pasien Covid-19 Masih Diisolasi di RSUD dr Slamet Garut

210 Domba Guling di Garut Pecahkan Rekor MURI

Sabtu, 06 Mei 2023 - 16:07:00 WIB
210 Domba Guling di Garut Pecahkan Rekor MURI
Para chef menyiapkan domba guling untuk dibagikan kepada masyarakat dan wisatawan. Acara 210 Domba Guling yang digelar PHRI Garut memecahkan rekor MURI. (FOTO: II SOLIHIN)

"Ratusan domba guling tersebut akan dibagikan secara cuma-cuma kepada para wisatawan dan masyarakat yang datang," kata Ketua PHRI Garut.

Untuk menyiapkan dan mengolah domba guling massal hingga siap disantap, ujar Deden Rohim, melibatkan 200 chef atau koki profesional. 

Deden Rohim menyatakan, kegiatan ini sebagai upaya mengangkat pariwisata agar kembali menggeliat pascapandemi sekaligus mendongkrak kunjungan wisatawan ke Garut. 

"201 Domba Guling massal ini memecahan rekor MURI. Bahkan dunia. Sebab, jangankan di Indonesia,  domba guling massal ini baru pertama kali di dunia," ujar Deden Rohim.

Editor: Agus Warsudi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut