Di dalam gedung C RSUD Cimacan terdapat kantor atau ruang VVIP, ada ruang TV dan ruang khusus untuk kunjungan resmi kepresidenan.
Tidak hanya ruang khusus kepresidenan, tambah dia, keberadaan RSUD Cimancan dipersiapkan untuk wisatawan yang sedang berlibur di Puncak.
"Ketika ada wisatawan yang membutuhkan penanganan medis dapat datang langsung ke rumah sakit pemerintah yang fasilitas kesehatan, sarana dan prasarananya sudah lengkap termasuk untuk warga sekitar pada umumnya," katanya.
Editor : Asep Supiandi
Artikel Terkait