Sementara itu, Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol Ibrahim Tompo mengatakan, tujuan pembagian bansos ini untuk meringankan beban masyarakat khususnya kepada driver ojol yang terdampak langsung kenaikan harga BBM. "Yang datang kami berikan. Yang tidak datang kami titipkan kepada driver ojol. Sehingga, walaupun tidak datang, tetapi driver ojol tetap menerima," kata Kabid Humas Polda Jabar.
Editor : Agus Warsudi
Kapolresta Bandung polresta bandung kabupaten bandung bandung selatan driver ojol Driver ojol dapat sembako driver taksi online taksi online sopir taksi online kenaikan harga bbm
Artikel Terkait