Ilustrasi remaja hilang terseret arus sungai. (Foto: Ilustrasi/Ist)

SUKABUMI, iNews.id - Seorang pelajar nyambi bekerja sebagai pengambil kayu, hilang terseret arus Sungai Cibubuay, Kampung Sindanghayu RT 04/04, Desa Curugluhur, Kecamatan Sagaranten, Kabupaten Sukabumi, pada Selasa (21/12/2021) sekira pukul 14.00 WIB. Sampai saat ini, korban belum ditemukan hanyut di Sungai Cibubuay.

Korban bernama Abdul Rohman (19), warga Kampung Cileuleur RT 02/05 Desa Hegarmanah, Kecamatan Takokak, Kabupaten Cianjur

Saksi di lokasi kejadian, Saprudin (30) warga Kampung Puncak Kalong RT 07/04, Desa Curugluhur, Kecamatan Sagaranten, Kabupaten Sukabumi, menuturkan kronologi kejadian berawal dari dirinya bersama korban dan rekan-rekan yang lain, diajak bekerja sebagai pengambil kayu albasiah atau jengjeng. 

"Karena lokasi penebangan kayu yang sulit dijangkau oleh sepeda motor ataupun kendaraan roda empat atau lebih. Maka, jalan pintas yang harus dilakukan untuk mengambil kayu yang telah ditebang tersebut melalui Sungai Cibubuay dengan cara dihanyutkan," kata Saprudin kepada MNC Portal Indonesia. 


Editor : Agus Warsudi

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network