Hasil asesmen BPBD Karawang, pada 26 sampai 28 Februari 2023, banjir di wilayah Karawang melanda 66 desa yang tersebar di 20 kecamatan.
Bencana banjir itu, akibat meluapnya Sungai Citarum yang dipicu cuaca ekstrem sepekan terakhir, ditandai dengan hujan deras dari pagi hingga sore.
Editor : Agus Warsudi
banjir karawang banjir rob karawang karawang Kabupaten Karawang perairan karawang pemkab karawang korban banjir bantuan korban banjir
Artikel Terkait