Muhtar menyatakan, sebelum memviralkan konten semacam itu, harus melibatkan masyarakat yang berpartisipasi dalam kegiatan membersihkan sampah pantai. Sebagai contoh, pada tahun sebelumnya, di sepanjang pesisir Loji, hampir 2.000 orang dari seluruh kabupaten terlibat dalam kegiatan bersih pantai.
"Sedangkan kalau di Desa Sangrawayang ada tiba-tiba. Tidak mengerti saya juga. Bahkan masuk medsos. Jadi seolah-olah desa Sangrawayang, Kecamatan Simpenan, cemar nama baiknya," ujar Muhtar.
Editor : Agus Warsudi
aksi bersih pantai bersih-bersih pantai bersih pantai Desa Pantai destinasi pantai di kawasan pantai bersihkan pantai Kabupaten Sukabumi
Artikel Terkait