Kapolres Banjar AKBP Melda Yanny memantau pelaksanaan tes rapid antigen terhadap pemudik di pos penyekatan Cijolang. (Foto: iNews/Acep Muslim)

"Kurang lebih 47 Alat Swab test Kami serahkan kepada Dinkes untuk digunakan kepawa warga masyarakat yang hendak memasuki wilayah hukum Polres Banjar," tutur Kapolres Banjar.

"Ya, operasi pemeriksaan arus balik ini bertujuan untuk mereka yang masuk ke Kota Banjar dalam keadaan sehat dan tidak membawa virus Covid-19," ucap AKBP Melda Yanny.


Editor : Agus Warsudi

Sebelumnya
Halaman :
1 2 3

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network