Tiga kakek yang bersahabat sejak kecil hidup rukun dan damai. Kebahagiaan pun terpancar dari raut wajah mereka. (Foto: istimewa/TikTok)

BANDUNG, iNews.id - Sebuah video yang menunjukkan tiga kakek hidup rukun dan damai, viral di media sosial. Ketiga kakek yang bersahabat sejak kecil itu seakan membuktikan pentingnya persahabatan.

Video yang diunggah pertama kalo oleh pemilik akun TikTok @okayariandireal itu pun menarik perhatian warganet yang iri dengan kerukunan dan kebahagiaan mereka, meski ketiganya hidup sederhana.

Tidak disebutkan di mana lokasi ketiga kakek tersebut berada, namun pemilik akun TikTok itu menuliskan dirinya menemukan ketiga kakek tersebut saat blusukan ke sebuah desa. 

"Blusukan ke salah satu desa bertemu tiga kakek yang ternyata sudah menjadi sahabat sejak kecil," tulis @okayariandireal.


Editor : Agus Warsudi

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2 3
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network