Viral Sopir Agya dan Bus Cekcok di Cianjur hingga Pecahkan Kaca, Ini Kata Polisi
Senin, 12 September 2022 - 18:40:00 WIB
Yayan mengatakan, saat di pertigaan, mobil Toyota Agya hitam diduga terserempet oleh bus yang mengakibatkan spion mobil itu tergores.
"Melihat hal tersebut pengemudi Toyota Agya langsung keluar dan memarah-marahin pengemudi bus tersebut. Namun tidak puas memarahi pengemudi bus tersebut hingga terjadi insiden memecahkan kaca," katanya.
Editor: Asep Supiandi