Tim Siber Tangani Peretasan Website Kejari Garut, Usut Hacker Opposite 68890
Rabu, 03 Agustus 2022 - 19:36:00 WIB
Di tangkapan layar pertama, tulisan selamat datang di Negeri Wakanda tertulis pada halaman website. Di bawahnya, terdapat sejumlah foto-foto Kadiv Propam Polri nonaktif Irjen Pol Ferdy Sambo beserta foto isteri, Putri Candrawati, dan foto jenazah Beigadir Yosua.
Pada tangkapan layar berikutnya, terdapat pula tulisan 'Save Brigadir Yosua klik untuk masuk ke Negeri Wakanda'. Di unggahan terakhir, menampilkan tangkapan layar bertuliskan 'Bubarkan Satgassus Merah Putih'.
Editor: Agus Warsudi