Sukabumi Heboh, Mayat Perempuan Telanjang Tersangkut di Batu, Ada Luka di Kepala
Rabu, 25 Januari 2023 - 16:09:00 WIB
“Belum, kita masih identifikasi dulu. Perkiraan usia 17-18 tahun (jenis kelamin) perempuan,” ujar Imam.
Sementara itu, personel Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Sukabumi bersama aparat Kepolisian dan TNI, melakukan evakuasi jasad mayat lalu membawanya ke Instalasi Jenazah RSUD R Syamsudin SH untuk dilakukan visum.
Editor: Asep Supiandi