Sembuh dari Covid-19, Atalia: Omat Jangan Kasih Kendor, Stay Save and Healthy Everyone
Sabtu, 08 Mei 2021 - 13:45:00 WIB
Sementara itu, Gubernur Jabar, Ridwan Kamil pun turut membagikan kabar bahagia tersebut. Dia mengaku terharu dan bahagia atas perjuangan sang istri hingga terbebas dari Covid-19 dan dapat kembali berkumpul bersama keluarga tercinta.
"Alhamdulillah Bu Cinta sudah negatif Covid-19 kemarin. Sekarang kita sudah bisa kumpul lagi setelah terhalang semuanya. Saya terharu sekali saat surat cinta (negatif Covid-19) keluar, dan langsung memeluk Bu Cinta. Sudah tiga minggu," kata Kang Emil.
Editor: Agus Warsudi