SDG Renovasi Ponpes di Subang, Santri Doakan Ganjar Pranowo Jadi Presiden
Kamis, 07 September 2023 - 04:25:00 WIB
Sementara itu, Pimpinan Ponpes Al-Huda Endang Saepul Aziz mengucapkan terima kasih atas bantuan yang diberikan SDG, relawan Ganjar Pranowo. Renovasi ponpes dapat berjalan lancar berkat bantuan dan dorongan dari SDG.
“Karena jumlah santri semakin banyak, otomatis kami membutuhkan lebih banyak ruangan. Alhamdulillah bantuannya sangat bermanfaat. Terima kasih relawan Pak Ganjar telah mendukung pembangunan Ponpes Al-Huda,” kata Endang Saepul Aziz.
Editor: Agus Warsudi