get app
inews
Aa Text
Read Next : 3 Jalur Alternatif Sumedang Subang, Hindari Macet dan Nikmati Pemandangan Alam Priangan Timur

Rumah Sakit Terdekat di Sumedang Jawa Barat, Lokasi Strategis dan Pelayanan Terbaik 

Kamis, 14 Oktober 2021 - 07:17:00 WIB
Rumah Sakit Terdekat di Sumedang Jawa Barat, Lokasi Strategis dan Pelayanan Terbaik 
RSUD Sumedang merupakan lembaga pelayanan kesehatan tipe B milik Pemkab Sumedang. (Foto: sumedangkab.go.id)

SUMEDANG, iNews.id - Rumah sakit terdekat di Sumedang Jawa Barat, merupakan lembaga pelayanan kesehatan dengan fasilitas, sarana, dan prasarana lebih lengkap, seperti rawat inap, rawat jalan, dan kegawatdaruratan. Lembaga ini adalah tempat para dokter, bidan, dan perawat melaksanakan tugas mereka ditunjang dengan fasilitas kesehatan memadai.

Kita semua pasti ingin mendapatkan fasilitas dan pelayanan terbaik dari sebuah rumah sakit saat kita membutuhkan perawatan karena sakit. Fasilitas pelayan lengkap dan lokasi rumah sakit strategis menjadi pilihan.

Berikut referensi rumah sakit terdekat di Sumedang, Jawa Barat dengan lokasi strategis dan pelayanan terbaik yang dirangkum oleh iNews.id pada Kamis (14/10/2021).

1. Rumah Sakit Umum Daerah Sumedang

RSUD Sumedang milik Pemkab Sumedang merupakan lembaga pelayanan kesehatan tipe B dengan fasilitas lengkap. (Foto: sumedangkab.go.id)
RSUD Sumedang milik Pemkab Sumedang merupakan lembaga pelayanan kesehatan tipe B dengan fasilitas lengkap. (Foto: sumedangkab.go.id)

Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sumedang merupakan lembaga pelayanan kesehatan kelas B milik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sumedang yang terletak di Jalan Palasari Nomor 80, Kotakulon, Kecamatan Sumedang Selatan.

Apabila Anda sedang membutuhkan segara pertolongan medis, Anda dapat menghubungi nomor telepon (0261) 201021. RSUD Sumedang  yang merupakan rumah sakit rujukan utama di Sumedang buka 24 jam. 

Editor: Agus Warsudi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut