Rumah Sakit dan Sopir Ambulans Dilarang Tagih Biaya ke Korban Gempa Cianjur
Kamis, 24 November 2022 - 12:30:00 WIB
"Kemudian, gempa menurut BMKG masih akan berlangsung sampai besok. Mudah-mudahan betul sehingga Jumat bisa disampaikan bahwa menurut BMKG potensi gempa akan hilang. Sehingga warga bisa tenang untuk kembali membersihkan atau mengatur hidup kembali di rumah masing-masing," ujarnya.
Editor: Agus Warsudi