get app
inews
Aa Text
Read Next : Indonesia Berhasil Pecahkan Guinness World Records Melalui Pergelaran Angklung Terbesar

Rekor Dunia Pecah, Saung Angklung Udjo Bandung Kembali Bangkit dari Keterpurukan 

Jumat, 11 Agustus 2023 - 16:17:00 WIB
Rekor Dunia Pecah, Saung Angklung Udjo Bandung Kembali Bangkit dari Keterpurukan 
Direktur Utama PT Saung Angklung Udjo, Taufik Hidayat Udjo dalam konferensi pers di SAU, Kota Bandung, Jumat (10/8/2023). (Foto: iNews.id/Agung Bakti Sarasa)

Belasan ribu peserta itu secara bersama-sama memainkan alunan harmonisasi angklung dalam sebuah arrangement indah khas Saung Angklung Udjo dalam lagu Berkibarlah Benderaku dan Wind of Change.

"Gelaran GWR ini bukan sekedar acara ceremonial, namun rangkaian kegiatan GWR telah mampu hidup dan menghidupi," ungkapnya.

Kang Opik mengungkapkan, rencana kegiatan tersebut telah dikonsep sejak akhir 2022 di bawah arahan Direktur PMM Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbud Ristek), Ahmad Mahendra.

"Peran Saung Angklung Udjo adalah sebagai konseptor yang menyajikan permainan angklung dengan kategori yang memiliki tingkat keharmonisan yang tinggi secara musikalitas tanpa membebani peserta pelatihan yang sebagian besar bukan pemain angklung terlatih," katanya.

Editor: Asep Supiandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut