PPAD Apresiasi Polisi Tangkap 1 Penusuk Purnawirawan TNI di Cimahi
Rabu, 04 Januari 2023 - 15:15:00 WIB

Pelaku I menusukkan pisau ke paha kanan dan kiri korban. Akibatnya, korban mengalami lima luka tusukan di kedua paha. "Penganiayaan diawali pembuntutan oleh dua pelaku (R dan I) dari AWC sampai lokasi kejadian," tutur Kabid Humas Polda Jabar.
Editor: Agus Warsudi