Perempuan di Cirebon Dibakar Suami Gunakan Bensin, Kondisinya Mengenaskan
Kamis, 04 April 2024 - 19:04:00 WIB
“Itu korban saat itu berdiri di dekat pintu dalam kondisi terbakar cukup parah, saya langsung siram dengan air. Namun, belum padam, kemudian dengan sejumlah pakaian basah baru bisa padam, “katanya.
Sementara itu, Kasat Reskrim Polresta Cirebon Kompol Hario Prasetyo Seno menuturkan, kasus ini masih dalam penyelidikan dan belum diketahui motif pelaku tega membakar istrinya.
“Benar, tapi kami masih melakukan penyelidikan penyebab pasti dari insiden pembakaran yang dilakukan oleh Suami terhadap Istrinya sendiri, “ ucapnya.
Editor: Kurnia Illahi