get app
inews
Aa Text
Read Next : Jadwal SIM Keliling Bandung Hari Ini 11 November 2025, Cek Lokasi dan Persyaratannya

Pembangunan Tol Cigatas, Bupati Bandung Usulkan Akses GT Tegalluar

Kamis, 25 November 2021 - 09:55:00 WIB
Pembangunan Tol Cigatas, Bupati Bandung Usulkan Akses GT Tegalluar
Maket proyek pembangunan Tol Cigatas di wilayah Kabupaten Bandung. Bupati Bandung Dadang Supriatna mengusulkan pembangunan GT Tegalluar sebagai bagian dari Tol Cigatas. (Foto: HUMAS PEMKAB BANDUNG)

BANDUNG, iNews.id - Bupati Bandung Dadang Supriatna mengusulkan pembangunan gerbang tol (GT) TEgalluar di kawasna Kota Baru Tegalluar, Desa Tegalluar, Kecamatan Bojongsoang, Kabupaten Bandung. GT Tegalluar merupakan bagian dari rencana pembangunan jalan Tol Cileunyi-Garut-Tasikmalaya (Cigatas).

Usulan pembangunan GT Tegalluar tersebut, kata Bupati Bandung, sangat penting bagi Kabupaten Bandiung, khususnya wilayah timur, terutama terkait percepatan pengembangan Kota Baru Tegalluar.

"Kami bersiap melakukan percepatan pengembangan Kota Baru Tegalluar. Kebetulan, pemerintah pusat akan membangun Tol Cigatas. Makanya kami usulkan untuk bisa dibangun akses tolnya di Tegalluar. Pendirian gate tol ini penting dan strategis untuk pengembangan Kota Baru Tegalluar ke depan," kata Bupati Bandung kepada wartawan, Kamis (25/11/21).

Dadang Supriatna menyatakan, percepatan pembangunan Kota Baru Tegalluar, akan mendorong akselarasi kegiatan ekonomi dan sosial di Kawasan Terpadu Permukiman (KTP) Tegalluar.

Editor: Agus Warsudi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut