get app
inews
Aa Text
Read Next : Jadwal SIM Keliling Bandung Hari Ini 22 November 2025, Cek Lokasinya

Pelaku Pariwisata di Bandung Gelar Vaksinasi Massal, Target Suntik 1.000 Orang per Hari 

Minggu, 04 Juli 2021 - 21:48:00 WIB
Pelaku Pariwisata di Bandung Gelar Vaksinasi Massal, Target Suntik 1.000 Orang per Hari 
Warga Kota Bandung antusias mengikuti vaksinasi massal yang digelar El Cavana Group. (Foto: Istimewa)

Widya menyatakan, gelombang pertama vaksinasi massal yang digelar El Cavana Group akan dilaksanakan selama tujuh hari. "Target perharinya 1.000 orang. Jadi total target 7.000 orang disuntik vaksin Covid-19," ujarnya.

Untuk melaksanakan vaksinasi gratis, tutur Widya, El Cavana Group bekerja sama dengan Klinik Prima Husada, Ruang Kolaborasi, dan Dinas Kesehatan (Dinkes) Bandung.

Menurut Widya, antusiasme warga Kota Bandung mengikuti vaksinasi gratis sangat tinggi. Sampai saat ini, sebanyak 50.000 orang telah mendaftarkan diri secara online.

"Kami membuka lowongan bagi tenaga medis untuk membantu vaksinasi massal ini. Kami kekurangan tenaga medis karena peserta vaksinasi yang mendaftar 50.000 orang," tutur Widya.

Editor: Agus Warsudi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut