Pelaku Habisi DFL Perempuan asal Subang Jabar di Denpasar dengan Kerambit
Senin, 15 Februari 2021 - 14:08:00 WIB
Sampai akhirnya pada Jumat (12/2/2021) sekitar pukul 20.00 Wita, petugas berhasil mengidentifikasi tempat asal pelaku dan istrinya di Kelurahan Kraton, Kecamatan Kencong, Jember. Saat ditangkap, Wahyu tidak melawan dan mengakui semua perbuatannya.
Selain telah menangkap tersangka, polisi juga telah mengamankan barang bukti berupa satu unit motor nopol DK 5326 EF, senjata kerambit, sweater merah, helm ojol, buff coklat motif tengkorak, sandal motif kotak warna biru putih, boxer warna hitam, baju biru bergambar harimau, dan celana jins biru.
Editor: Agus Warsudi