get app
inews
Aa Text
Read Next : Rumah di Bekasi Ludes Terbakar, Lansia Ditemukan Tewas Terjebak di Kamar Mandi

Mobil Es Krim Terbakar Hebat di Depan SDN Cinangsi Subang, Ratusan Murid Panik

Selasa, 10 Januari 2023 - 18:30:00 WIB
Mobil Es Krim Terbakar Hebat di Depan SDN Cinangsi Subang, Ratusan Murid Panik
Mobil penjual es krim terbakar di depan SDN Cinangsi, Subang. (Foto: Istimewa)

Tidak dilaporkan ada korban jiwa maupun luka dalam peristiwa ini. Hanya saja pemilik mobil mengalami kerugian cukup besar. Seluruh bodi mobil dan peralatan es krim hangus terbakar tak tersisa.

"Api mulai padam setelah tim damkar (pemadam kebakaran) datang, itu pun setelah seluruh bagian mobil itu habis tebakar. Pas tadi itu panik banget, apinya gede. Banyak warga yang khawatir mobil meledak. Tapi Alhamdulillah gak," tutur warga lainnya.

Selain membuat warga panik, ratusan siswa SDN Cinamgsi yang tengah berada di dalam kelas keluar. Mereka menonton mobil es krim yang terbakar di depan sekolahnya.

Editor: Asep Supiandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut