Miris, 3 Ruang SD di Cianjur Dibiarkan Terbengkalai Usai Ambruk, Belajar Harus Digilir
Selasa, 24 Mei 2022 - 13:15:00 WIB
Sementara menurut Kabid Pembinaan SD, Didikpora Kabupaten Cianjur, Arifin menuturkan, saat ini terdapat puluhan bangunan sekolah dasar yang mengalami kerusakan akibat bencana alam dan mengalami kerusakan.
Saat ini pihaknya berupaya mengajukan semua sekolah dasar yang mengalami kerusakan untuk dianggarkan dalam anggaran perubahan tahun 2022 dan anggaran murni 2023 APBD Kabupaten Cianjur.
Editor: Asep Supiandi