Lantik Pengurus DPD Partai Demokrat Jabar, AHY: Saya Ingin Kita Kembali Berjaya
Selasa, 12 April 2022 - 19:50:00 WIB
Sementara itu, Ketua DPD Partai Demokrat Jabar, Anton Sukartono Suratto bertekad mengulang kembali kejayaan Partai Demokrat di Pemilu 2024.
"Insya Allah kita akan menangkan kembali dan Demokrat akan kembali berjaya di Jabar. Saya akan memenangkan Partai Demokrat di seluruh wilayah Jawa Barat," kata dia.
Editor: Asep Supiandi