Jenazah Sri Erni TKW yang Meninggal di Suriah Tiba di Sukabumi, Tangis Keluarga Pecah
Sabtu, 26 Oktober 2024 - 17:51:00 WIB
        
    
                
            
                
                                    "Untuk keluarga dengan pulangnya jenazah sudah alhamdulilah bersyukur banget. Tapi untuk proses selanjutnya diserahkan ke pihak suami," ucap Bambang.
Menurutnya, keluarga akan melakukan autopsi sebelum jenazah dimakamkan di TPU terdekat.
                                    "Kemungkinan bakal autopsi," ujarnya.
Editor: Donald Karouw