get app
inews
Aa Text
Read Next : Waduh, Nama Ketua Bawaslu Majalengka Masuk Daftar Pendukung Calon Anggota DPD

Jembatan Ambruk, Warga Dimbau Hati-Hati Melintas di Sudahanten Majalengka

Jumat, 24 Februari 2023 - 18:20:00 WIB
Jembatan Ambruk, Warga Dimbau Hati-Hati Melintas di Sudahanten Majalengka
Jembatan yang menghubungkan Blok Sudahanten dan Cigaowok, Dusun Sudahanten, Desa Tanjungsari, Kecamatan Sukahaji, Majalengka, ambruk. (FOTO: Humas Polda Jabar))

"Kami meminta aparat desa menyiapkan rambu-rambu sementara, agar warga yang melintasi mengetahui bahwa jembatan tersebut rusak," kata Kapolres Majalengka.

Sementara itu, Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol Ibrahim Tompo mengatakan, pengecekan yang dilakukan oleh Kanit Binmas Polsek Sukahaji merupakan bentuk kepedulian Polri untuk memantau situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di desa binaan. 

"Selama musim penghujan, Polri aktif memantau daerah rawan bencana, terutama banjir dan tanah longsor,” kata Kabid Humas Polda Jabar.

Editor: Agus Warsudi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut