get app
inews
Aa Text
Read Next : Polda Jabar Bidik Tersangka Lain dalam Kasus Promosi Situs Judi Online Ferdian Paleka

Haru, Modal Sepatu Bolong, Zadani Anak Kuli Bangunan di Bandung Lolos Pendidikan Bintara Polri

Kamis, 27 Juli 2023 - 19:05:00 WIB
Haru, Modal Sepatu Bolong, Zadani Anak Kuli Bangunan di Bandung Lolos Pendidikan Bintara Polri
Dedi Taufik dan Fitriani menunjukkan sepatu bolong yang dikenakan Zadani saat mengikuti seleksi (frame kiri). Zadani berbincang dengan AKBP Manang (frame kanan). (FOTO: istimewa)

"Pesan saya semoga Zadani bisa menjadi anggota Polri yang baik yang mampu memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat, menjadi pelindung masyarakat, dan menjadi pengayom masyarakat. Saya sekali lagi mengucapkan selama bapak atas kebahagiaan bapak sekeluarga. Mudah-mudahan kelak (Zadani) menjadi anggota polisi yang bisa mengangkat derajat keluarga. Tolong tidak henti-hentinya mendoakan semoga selalu diberikan kesehatan dan keselamatan dalam mengikuti pendidikan," ujar AKBP Manang.

Editor: Agus Warsudi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut