Gus Yaqut Jadi Menag, Banser se-Jabar Sujud Syukur
Selasa, 22 Desember 2020 - 19:30:00 WIB
Menurutnya, dengan terpilihnya Menteri Agama yang baru diharapkan mampu menciptakan suasana bernagera sebagaimana amanat para pendiri bangsa, di antaranya Pancasila dengan agama tidaklah bertolak belakang, melainkan seleras.
“Bukan Indonesia kalaa satu agama, bukan Indonesia kalau hanya satu satu Bahasa. Terakhir, semoga hal ini menjadi motivasi besar bagi kami untuk ikut menciptakan Indonesia yang damai, aman dan tertib," ucapnya.
Editor: Asep Supiandi