get app
inews
Aa Text
Read Next : Hore, Alun-Alun Cimahi Direvitalisasi, Desain Dirancang oleh Gubernur Ridwan Kamil

Genjot Ekonomi, Potensi Wisata Alun-alun Bandung Bakal Dimaksimalkan

Kamis, 04 Agustus 2022 - 10:42:00 WIB
Genjot Ekonomi, Potensi Wisata Alun-alun Bandung Bakal Dimaksimalkan
Alun-alun Bandung. (Foto: DOKUMENTASI/KORAN SINDO)

Eric menerangkan, kawasan Alun-alun memiliki potensi besar dalam menopang pertumbuhan ekonomi di Kota Bandung. Oleh karenanya, pada tahun 2018 hadir Peraturan Walikota No. 811 Tahun 2018 tentang Panduan Rancang Kota PPK Alun-alun. 

Di dalam aturan itu disebutkan Alun-alun sebagai Kawasan Strategis Kota berdasarkan kepentingan ekonomi dan pola konsep penataan lingkungan alun-alun.

"Adapun yang telah Pemerintah Kota Bandung lakukan adalah menetapkan 4 lokus prioritas penataan yaitu Kawasan Dalem Kaum dan Kepatihan, kawasan Banceuy, Cikapundung Barat–Jalan Soekarno dan kawasan Viaduct," ujar Eric yang juga Asisten Perekonomian dan Pembangunan Kota Bandung. 

Editor: Asep Supiandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut