get app
inews
Aa Text
Read Next : Peternak di KBB Minta Vaksinasi PMK Dikebut agar Tak Banyak Ternak Sapi Mati

Gawat, Sehari 225 Ekor Hewan Ternak di KBB Terpapar PMK

Selasa, 28 Juni 2022 - 11:51:00 WIB
Gawat, Sehari 225 Ekor Hewan Ternak di KBB Terpapar PMK
Penyebaran wabah PMK di KBB terus bertambah dengan cepat dan kini total sudah menyerang sebanyak 7.893 ekor hewan ternak sejak kasus ini pertama kali muncul pada 27 Mei 2022. (Foto: Dok)

Berdasarkan data yang tercatat di Dispernakan KBB hingga Minggu (26/6/2022), total hewan ternak yang tertular PMK sudah tercatat ada 7.893 ekor. Rinciannya terdiri dari 5.218 ekor sembuh, 148 ekor mati, dan 191 ekor dipotong bersyarat, dengan akumulasi kerugian sudah mencapai di atas Rp9 miliar lebih. 

Sebaran kasus itu paling banyak ditemukan di Kecamatan Lembang dengan jumlah hewan ternak yang terpapar 5.238 ekor. Terdiri dari sapi potong 27, sapi perah 5.207, dan domba/kambing 4 ekor. Diikuti Kecamatan Parongpong sebanyak 1.061 ekor, terdiri dari sapi potong 14 dan sapi perah 1.047 ekor. 

Editor: Asep Supiandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut