Detik-Detik Mengerikan Pohon Tumbang Timpa Pemotor dan 3 Mobil di Bandung Barat
Jumat, 23 Januari 2026 - 21:39:00 WIB
Selain di Kota Baru Parahyangan, pohon tumbang juga dilaporkan terjadi di beberapa wilayah lain di Bandung Barat pada waktu yang hampir bersamaan. Beberapa titik tersebut di antaranya Jalan Raya Cipatat dan Kecamatan Gununghalu.
Terkait kejadian itu, BPBD dan Damkar KBB mengimbau warga untuk tetap waspada dan menghindari berteduh di bawah pohon besar saat hujan deras disertai angin kencang melanda.
Editor: Kastolani Marzuki