Cegah Kebakaran akibat Tumpahnya BBM di Cisurupan Garut, 1 Unit Damkar Dikerahkan
Minggu, 03 Juli 2022 - 11:40:00 WIB
Petugas gabungan dari kepolisian, Damkar dan Pertamina dikerahkan menanggulangi insiden ini. Sejumlah truk tanki berukuran kecil dikerahkan untuk membantu pemindahan minyak.
"Namun nampaknya sempat terkendala, sehingga dipindah manual ke drum," ujar Kapolsek Cisurupan Iptu Iwan Soleh Pujiawan.
Editor: Asep Supiandi