get app
inews
Aa Text
Read Next : Pria Paruh Baya Serang 4 Gadis Pakai Golok di Malangbong Garut, 1 Luka-luka

Arus Mudik Lebaran 2022 di Garut, Kepadatan Terjadi di 4 Titik pada Malam Hari

Sabtu, 30 April 2022 - 12:15:00 WIB
Arus Mudik Lebaran 2022 di Garut, Kepadatan Terjadi di 4 Titik pada Malam Hari
Sejumlah pemudik sepeda motor melintasi di jalur Limbangan, Kabupaten Garut. (FOTO: FANI FERDIANSYAH)

“Di beberapa titik ada macet. Mudah-mudahan enggak lah, semoga tidak terjadi lama. Sejauh ini pak Kapolres sigap melakukan berbagai cara untuk melakukan buka tutup one way. Sehingga tidak terjadi kemacetan seperti di tiga atau empat tahun yang lalu,” ujarnya.

Helmi Budiman menuturkan, kendaraan yang masuk ke wilayah Kabupaten Garut setiap musim mudik lebaran mencapai 400.000 unit. “Ini terbagi dari yang mau mudik ke Garut dan yang melintas saja dengan tujuan Tasikmalaya,” tutur Helmi.

Wabup Garut mengatakan, beberapa penyebab sendatan arus lalu lintas di wilayah Garut di antaranya beroperasi kendaraan tradisional delman. Untuk mengantisipasi kepadatan arus di musim mudik lebaran, Pemkab Garut telah menyiapkan kompensasi agar para kusir tersebut tidak beroperasi.

Editor: Agus Warsudi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut