3 Oknum Wartawan Diadukan ke Polres Garut, Diduga Cemarkan Nama Baik dan Peras Ketua Apdesi
Kamis, 10 November 2022 - 20:57:00 WIB
Kasi Humas Polres Garut Ipda Cahya, membenarkan jika Mapolres Garut kedatangan para pengurus DPC Apdesi Kabupaten Garut serta sejumlah kepala desa.
"Benar ada sejumlah pengurus Apdesi Kabupaten Garut dan kepala desa yang datang. Namun saat ini baru pengaduan yang dilakukan, belum sampai tahap pelaporan," jelas Ipda Cahya.
Editor: Asep Supiandi